Bripka Hermawan Eka Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Polres Sukabumi Sambang Warganya

    Bripka Hermawan Eka Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Polres Sukabumi  Sambang Warganya
    Bripka Hermawan Eka Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Polres Sukabumi Sambang Warganya

    Sukabumi - Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayahnya, Polsek Simpenan Polres Sukabumi tak henti-hentinya melaksanakan patroli dialogis. Kali ini, Bripka Hermawan Eka S memimpin patroli dialogis dan sambang warga di Desa Cihaur, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi.

    Kegiatan patroli dialogis ini bertujuan untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif di lingkungan masyarakat. Dalam patroli tersebut, Bripka Hermawan tidak hanya berkeliling untuk memantau situasi, tetapi juga aktif berinteraksi dengan warga setempat. Ia memberikan berbagai himbauan Kamtibmas, seperti pentingnya menjaga keamanan lingkungan, kewaspadaan terhadap tindak kriminal, dan kerjasama antar warga dalam menjaga ketertiban.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Dialogis Sambang Warganya oleh Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan Polsek Cikidang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Ketua Dewan Pers Apresiasi Polri sebagai Lembaga Publik Informatif
    Rustika Herlambang Apresiasi Polri Raih Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik, Bukti Komitmen Transparansi
    Leonardy Harapkan Kongres PB Lemkari Akhir Januari 2025

    Ikuti Kami